January 28, 2020

Aplikasi Download Video Terbaik di Android, Ini 3 Diantaranya!

Aktivitas yang menyenangkan adalah menonton video online terutama untuk mengisi waktu luang. Selain untuk hiburan, nonton video juga bisa untuk mengusir kepenatan disaat banyak pekerjaan yang sangat menguras energi.

Meskipun dapat streaming video secara online kapanpun tetapi itu sangat menguras kuota. Untuk itu kamu perlu Aplikasi Download Video Terbaik untuk menyimpan secara ofline.

Saat ini sudah tersedia banyak sekali aplikasi yang bisa untuk mendownload video. Fitur-fitur yang ditawarkan pada setiap aplikasinya juga cukup beragam. Mulai dari sekedar mengunduh hingga dapat melakukan konversi ke beberapa format secara langsung.

Pada artikel berikut ini akan membahas 3 Aplikasi untuk mendownload Video Terbaik. Silahkan simak uasannya dibawah ini.

1. TubeMate

TubeMate merupakan salah satu aplikasi yang bagus untuk mendownload video di android. Aplikasi yang satu ini mempunyai tampilan yang elegan dan tergolong mudah untuk digunakan. Aplikasi ini sudah dilengkapi dengan browser, sehingga kamu bisa dengan mudah untuk mengakses situs yang ingin kamu kunjungi.

TubeMate juga memberikan sebuah pilihan untuk memilih kualitas dan format file yang ingin kamu download. Selain itu, file hasil downloadnya juga secara otomatis tersimpan ke dalam memori ponselmu. kamu juga bisa memilih lokasi penyimpanannya ditempat/folder yagn kamu inginkan.

TubeMate menjadi aplikasi pengunduh video yang sangat mudah dipakai dan mempunyai kemampuan untuk mendownload berkas video dari YouTube hanya dalam hitungan detik saja.

Seperti yang saya katakan diawal bahwa Versi terakhir dari aplikasi ini sudah dilengkapi dengan antarmuka/UI yang elegan, yang juga merupakan peningkatan besar dari versi-versi pendahulunya.

2. Vidmate

Aplikasi Download Video Terbaik di android selanjutnya adalah Vidmate. Vidmate merupakan aplikasi yang sangat komplit untuk mengunduh video maupun lagu dari beberapa situs terkenal seperti Vimeo, YouTube, Metacafe, Dailymotion, SoundCloud, dan masih banyak lagi situs multimedia populer lainnya.

Vidmate sudah terkenal sejak versi pertamanya (Vidmate lama) karena kemampuannya untuk dapat mengunduh pada sebagian besar situs media, kamu dapat memilih untuk mendownload file ke dalam kualitas yang berbeda, bahkan hingga kualitas HD.

 

Semua video hasil download akan disimpan ke dalam memori ponsel kamu. jadi kamu dapat memutarnya kapanpun tanpa memikirkan kuota lagi.

cara penggunaan aplikasi ini adalah ketika kamu membuka sebuah situs untuk memutar video, akan muncul bulatan kecil dengan warna merah di sebelah pojok kanan bawah dengan tanda panah berwarna putih di dalamnya.

Ketuk pada bulatan merah itu maka akan secara otomatis muncul pop-up yang berisi pilihan kualitas video yang tersedia untuk kamu unduh mulai dari kualitas 3gp hingga kualitas HD.

 

Lalu pilih kualitas video yang kamu inginkan. jika kamu ingin mendownload suara/audionya saja maka pilih saja opsi mp3. pilihan itu juga sudah ada dalam Vidmate Lama yang juga sangat cocok untuk ponsel kelas low-end.

3. All Video Downloader

Aplikasi Pengunduh Video yang satu ini secara otomatis mampu mendeteksi dan mengunduh video secara langsung di internet dan menyimpannya ke penyimpanan perangkat di ponsel kamu .

Salah satu kekurangan dari aplikasi Pengunduh video ini yaitu tidak mendukung download yang bersumber dari youtube. Hal itu dikarenakan persyaratan layanan dari youtube sendiri. Padahal youtube sendiri tealah menjadi salah satu sumber video yang sering di download oleh banyak orang.

Namun dibalik kekurangannya itu ternyata aplikasi ini mempunya banyak keunggulan yang antara lainnya adalah sebagai berikut ini :

  • Dapat langsung mencari video lewat url yang sudah tersedia.
  • Dapat memutar video secara langsung dalam aplikasi
  • Secara otomatis mendeteksi video dari browser ketika memutar video.
  • Fitur manajemen download meliputi jeda , lanjutkan, ulangi, dan hapus.
  • Dapat mendownload di latar belakang dan akan ada notifikasi saat unduhan mulai dan selesai.
  • Support berbagai format video seperti MPK, AVI, MP4, MKV, MPG.
  • Dapat mengubah lokasi penyimpanan.
  • Dapat mengunduh Video HD.

Itulah 3 rekomendasi aplikasi download video terbaik di android versi situs Oppotutorial, situs tutorial Hp Oppo lengkap. Silahkan pilih mana yang memenuhi fitur-fitur yang kamu inginkan. Namun kami lebih merekomendasikan Vidmate lama untuk menjadi aplikasi download video terbaik karena yang paling canggih dengan fitur lengkap.

 

Posted by: Pasak Bumi at 11:05 PM | No Comments | Add Comment
Post contains 631 words, total size 5 kb.




What colour is a green orange?




15kb generated in CPU 0.0067, elapsed 0.035 seconds.
35 queries taking 0.0304 seconds, 79 records returned.
Powered by Minx 1.1.6c-pink.